Kamis, 25 Agustus 2016

Pengertian, Kelebihan, Dan Kekurangan Client-Server

Pengertian, Kelebihan, Dan Kekurangan Client-Server

1. Pengertian Client-Server

Clien-Server adalah hubungan jaringa yang menggunakan sebuah prinsip pelayan yang dilayani. Artinya, ada sebuah komputer utama yang melayani setiap permintaan dari client (pengguna) yang di sebut sebagai Server

2. Kelebihan Client-Server

Kelebihan Client-Server di antaranya adalah:
  • Kecepatan data transmisi dari segi layanan menjadi lebih terjamin, dan terkendali karena selalu di awasi
  • Lalu lintas data terpantau dengan baik sehingga sistem keamanan dan manajemen jaringan menjadi lebih teratur sesuai dengan kebijakan terkait hak akses dan jenis pekerjaan masing-masing departemennya
  • Menjamin adanya sistem backup data dan koneksi lebih baik
  • Apabila ada kerusakan perbaikan jaringan mudah

3. kekurangan Client-Server

Kekurangan Client-Server di antarannya adalah:
  • Untuk membangun jaringan cukup mahal
  • Memerlukan pengontrolan dan pengawasan secara berkala untuk memastikan tidak terjadi masalah pada jaringan, khususnya Server
  • Memerlukan Administrator yang handal
  • Memerlukan ruangan khusus untuk menyimpan Server

Artikel Terkait

Pengertian, Kelebihan, Dan Kekurangan Client-Server
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

3 komentar